Plus dan Minus Memakai Gypsum Sebagai Bagian dari Konstruksi Rumah

Material gypsum menjadi salah satu material yang paling banyak dipilih untuk konstruksi bangunan saat ini. Gypsum board atau papan gipsum juga dikenal dengan beberapa istilah lain seperti drywall, plasterboard dan wallboard. Dengan lapisan yang cukup tebal, tahan api, kuat, serta proses pembuatan dan pemasangan yang mudah dan murah, tak ayal jika material ini sangat digandrungi.…