Teralis Jendela, Si Komponen Penting Dalam RumahTeralis Jendela, Si Komponen Penting Dalam Rumah

Dulu, teralis jendela mempunyai bentuk yang membosankan. Hanya berupa garis yang berbentuk vertikal atau horizontal, sehingga tak jarang banyak orang yang menyebutnya seperti sel penjara. Namun kini, model teralis sudah bervariasi dan membuat rumah menjadi lebih cantik. Seperti desain teralis jendela minimalis yang kini banyak diminati. Nah, bagi kamu yang mungkin masih belum paham tentang…

4 Tips Pasang Teralis Jendela Sendiri dengan Mudah dan Aman

Salah satu cara supaya rumah tak bisa dibobol maling dengan mudah adalah dengan memasang teralis jendela. Perhatikan cara memasangnya berikut ini! pasang teralis jendela Tapi walaupun fungsi utamanya adalah untuk keamanan, bukan berarti desain dan cara pemasangannya diabaikan. Maka dari itu, untuk kamu yang hendak memasang teralis jendela, sebaiknya ketahui dulu cara memasang yang baik…

Intip 5 Model Teralis Pintu dan Jendela Untuk Rumahmu

Desain Teralis Pintu dan Jendela Anti Maling Keamanan rumah menjadi salah satu prioritas dalam sebuah hunian. Jika keamanan terjaga dengan baik, kamu bisa tinggal dan beristirahat dengan nyaman dan tenang di rumah. Berbagai upaya pun dilakukan untuk meningkatkan keamanan rumah agar terhindar dari kemungkinan buruk, seperti kemalingan. Kamu bisa melakukannya dengan memasang teralis pada jendela…

Apa Saja Fungsi dan Manfaat Teralis Jendela?

APA SAJA FUNGSI DAN MANFAAT TERALIS JENDELA? Beberapa orang memiliki kecenderungan untuk menyukai satu atau beberapa elemen rumah yang dihuni. Salah satu elemen rumah yang menarik untuk dibahas adalah teralis jendela. Jika jendela menjadi elemen yang harus ada dalam pembangunan rumah, maka ini tidak berlaku untuk teralis. Setiap orang berhak untuk menggunakan teralis ataupun tidak…

Cara Cerdas Dalam Memilih Teralis Rumah

Jendela adalah salah satu fungsi yang cukup sangat penting di dalam sebuah rumah, dengan adanya jendela maka sirkulasi udara di dalam suatu rumah akan terealisasi dengan baik,dengan adanya jendela juga sinar matahari menyinari ruangan. Sama halnya dengan brankas,jendela pun harus memiliki perlindungan sendiri. Jika brankas memiliki kunci atau gembok agar selalu aman,maka jendela pun harus…